Welcome sobat blogger! Kita tahu bahwa sekarang camera 360 sangat populer pada semua perangkat komunikasi handphone. Dengan menggunakan camera 360 membuat kita lebih mudah menggunakan efek kepada foto sesuai dengan tema yang kita inginkan. Tanpa menggunakan software editor foto seperti photoshop dan sejenisnya, kita bisa mengubah dan mengedit efek warna pada foto yang kita ambil.
Efek pada foto sangat beragam jenisnya, Anda hanya tinggal memilih efek yang sesuai dengan tema foto Anda. Sangat mudah bukan. Cara menginstall aplikasi camera 360 sangat mudah, kita bisa mendownload file installernya atau juga bisa dengan mendownloadnya pada google play store bagi pengguna Android atau ada iTunes untuk pengguna Iphone.
Hasil dari camera 360 bisa Anda lihat pada tampilan di atas. Dari gambar yang biasa-biasa saja bisa menjadi foto yang luar biasa. Bahkan dengan menggunakan camera 360 kita tidak perlu menggunakan camera dengan kualitas beresolusi tinggi. Dengan camera bawaan dari handphone pun kualitasnya bisa sejajar dengan camera SLR. Sangat mengagumkan bukan?
Bagi yang berminat bisa kunjungi link ini : Download camera 360 untuk semua handphone